Minggu, 19 Agustus 2012

Pesepakbola Ini Tetap Bermain Meskipun Lebaran

4.5 . Minggu, 19 Agustus 2012

Pesepakbola Ini Tetap Bermain Meskipun Lebaran - Tetap bermain sepak bola di kompetisi meski sedang berpuasa memang sudah menjadi kebiasaan bagi para pesepakbola Muslim. 
Photo

Tapi kali ini momen Idul Fitri bertepatan dengan kick off liga-liga sepak bola Eropa, salah satunya adalah Liga Inggris dan Liga Spanyol yang akan dimulai pada tanggal 18 Agustus dan 19 Agustus ini, yang juga berdekatan dengan momen Idul Fitri bagi semua umat Muslim di dunia, termasuk pesepakbola muslim yang bermain di kompetisi tersebut.

Bagaimana para pemain Muslim menyikapi momen di mana mereka sedang merayakan hari besar agama, dan di satu sisi, harus melakukan pekerjaanya sebagai pesepakbola profesional?

Salah satunya adalah Kolo Toure. Pesepakbola Manchester City ini pernah melakukan dua momen berbeda tersebut dalam waktu yang berdekatan.

"Kolo Toure melewatkan momen Idul Fitri di hari pertamanya, dan memilih bergabung bersama rekan-rekan setimnya di pemusatan latihan pada tahun 2010 yang lalu dan ia tetap berlatih dan baru di hari kedua ia berkumpul bersama keluarganya," ujar Gray, salah satu staff manajemen Manchester City associationfootball.com.

Hal yang sama juga mungkin terjadi pada beberapa pesepakbola muslim lainnya di Liga Inggris, seperti Robin Van Persie, atau Demba Ba. Hal yang sama juga mungkin akan dirasakan oleh pemain muslim di La Liga yang merayakan Idul Fitri, seperti halnya, Mezut Ozil, Sami Khedira, Lassana Diarra dan juga Ibrahim Affelay.

source:
http://olahraga.plasa.msn.com/lebaran-pesepakbola-ini-tetap-bermain
http://sangatuniksekali.blogspot.com/2012/08/lebaran-pesepakbola-ini-tetap-bermain.html
Share this Article now on :
ARTIKEL YANG BERHUBUNGAN :


0 komentar:

:X ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

Please do not SPAM or commented by stating the link !

Anda MALING seperti saya, jadilah maling bijak!

Saya anggap Anda pengunjung yang baik dan bernyali untuk tidak menggunakan komentar dengan fasilitas ANONYMOUS.

Pergunakan komentar ini dengan bijak !

Mungkin memerlukan beberapa jam untuk me-Moderasi komentar anda guna masuk seleksi juri kami, apakah layak juri terbitkan atau tidak ! Makasih untuk tidak membuang sampah disini !

Recent Posts

Artikel di blog ini kebanyakan berasal dari berbagai sumber media, maka tentunya Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber-sumber tersebut. Jika kami salah dalam menentukan sumber yang pertama, mohon beritahu kami.
Maka dari itu hal-hal mengenai pemindahan kekuasaan artikel sebagaian atau sepenuhnya diperbolehkan dengan syarat mengacu pada aturan Google yang berlaku.
Terima Kasih atas pengertiannya !
Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net
DMCA.com